Welcome To My Blog

Cari apa yang kamu butuhkan disini!

Rabu, 22 Oktober 2014

Definisi, perkembangan dan trend masa depan telematika

Definisi telematika merupakan adopsi dari bahasa perancis yang sebenarnya adalah "telematique" yang kurang lebih adapat diartikan sebagai bertemunya sistem jaringan komunikasi dengan teknologi informasi.

Para praktisi mengatakan bahwa telematics merupakan perpaduan dari dua kata yaitu dari "TELECOMUNUCATION and INFORMATICS" yang merupakan perpaduan konsep konsep computing and communucation. Istilah telematika juga dikenal sebagai the newhybrid technology karena lahir dari perkembangan teknologi digital dengan ICT (informatiom and comunications technology)

Dalam perkembangannya saat ini banyak bidang yang memanfaatkan telematika seperti bidang telekomunikasi yang berfokus  pada pertukaran data yang menjadi kebutuhan konsumen mereka seperti komunikasi lewat handphone, saluran tv, radio, dan media lainnya dan bahkan system pelacakan navigasi secara realtime berbasis satelit disebut GPS. Dalam penerapannya, telematika menggunakan teknologi pengiriman, penerimaan dan penyimpanan informasi melalui perangkat telekomunikasi dalam hubungannya dengan pengaruh pengendalian/ control pada objek jauh. Dalam penerapan di bidang navigasi telematika mebutuhkan perangkat GPS.

Dan trend telematika saat ini dalam pemanfaatan TIK juga tidak kalah dengan perkembangan TIK saat ini. Perangkat komputasi berskala terabyte, penggunaan multicare proccesor. Penggunaan memang dengan multi slot serta peningkatan kapasitas hardisk multi terabyte akan banyak bermunculan dengan harga dengan harga yang masuk akal. Komputasi berskala terabyte ini juga didukung dengan akses wireless dan wireline dengan akses brandwitch yang mencapai terabyte juga. Hal ini berakibat menumbuhkan faktor baru dati teknologi antar muka pun sudah semakin bersahabat. Banyak software berlomba menampilkan antarmuka yang terbaik dan lebih bersahabat dengan kecepatan akses yang semakin tinggi. Hal ini juga ditunjang oleh search engine yang semakin cepat mengumpulkan informasi yang dibutuhkan oleh penggunanya.


Sumber : id.m.wikipedia.org/wiki/telematika

http://uzi-online.blogspot.com/2012/10/definisi-perkembangan-dan-trend-kedepan.html?m=1

Tidak ada komentar:

Posting Komentar